Teknik-teknik Fotografi Dasar

Posted on Updated on

Buat kamu yang pemula atau baru saja memiliki kamera DSLR, ada beberapa teknik dasar yang harus dikuasai untuk bisa beradaptasi dengan kamera. Dinamakan teknik dasar karena teknik ini menjadi pondasi dari semua teknik memotret di tingkat berikutnya. Baca entri selengkapnya »

Peralatan untuk Fotografi Landscape

Posted on Updated on

 

Beautiful Landscape Xeriscape Ideas
Beautiful Landscape Xeriscape Ideas

Terdapat banyak jenis fotografi yang ada, salah satunya adalah fotografi landscape. Landscape fotografi adalah foto yang bertemakan atau menyoroti keindahan alam seperti hutan belantara, padang pasir, pegunungan, atau air terjun. Setelah sebelumnya IDS memberikan tips fotografi landscape, kali ini akan diberitahukan apa saja sih peralatan yang kamu butuhkan. Apalagi yang namanya fotografi, untuk menciptakan foto yang keren memerlukan beberapa peralatan penunjang. Baca entri selengkapnya »